Senin, 19 September 2016

khasiat-manfaat-kandungan-Kedelai obat herbal untuk Kesehatan Jantung-Mengontrol tekanan darah-mengurangi kolesterol dalam darah-mengurangi resiko diabetes-mencegah osteoporosis

Kedelai

 Kedelai dibudidayakan di lahan sawah maupun lahan kering (ladang). Penanaman biasanya dilakukan pada akhir musim penghujan, setelah panen padi. Pengerjaan tanah biasanya minimal. Biji dimasukkan langsung pada lubang-lubang yang dibuat. Biasanya berjarak 20–30 cm. Pemupukan dasar nitrogen dan fosfat diperlukan, namun setelah tanaman tumbuh penambahan nitrogen tidak memberikan keuntungan apa pun. Lahan yang belum pernah ditanami kedelai dianjurkan diberi "starter" bakteri pengikat nitrogen Bradyrhizobium japonicum untuk membantu pertumbuhan tanaman.

manfaat kedelai




Kandungan Nutrisi
 Energi 286 kal, Protein 30,2 g,  Lemak 15,6 g, Karbohidrat 30,1 g,  Serat 4,9 g,  Kalsium 196 mg,   Fosfor (506) mg, Zat Besi 6,9 mg, Vitamin A 95 IU, Vitamin B1 0,93 mg, Vitamin C Air 20 g
Manfaat Medis 
Kesehatan Jantung, Mengontrol tekanan darah, mengurangi kolesterol dalam darah, mengurangi resiko diabetes, mencegah osteoporosis
 
Catatan:
Kacang kedelai yang mengandung purin sedang (50 - 100 mg)/100 g hendaknya dikonsumsi dalam jumlah sedang-sedang saja karena dapat mengakibatkan asam urat.   



 Kembali ke Menu awal



0 comments:

Posting Komentar

entry email untuk info UpToDate

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner


Top